Google dokumen adalah pengolahan data berbasis dokumen yang dibuat oleh pihak Google dengan penyimpanan data secara online berbasis web secara gratis. Jadi, pengolahan data berbasis dokumen selain Microsft Office Word yang berbasis offline, ada juga yang berbasis online yaitu Google Dokumen. Baiklah admin kali ini akan menjelaskan fitur serta bagaimana penggunaan/pembuatan dokumen menggunakan Google Dokumen.
1. Login akun google pada browser anda, lalu buka situs https://docs.google.com/document/u/1/ , lalu klik ikon + untuk membuat dokumen baru.
2.Tampilan google dokumen kurang lebih hampir sama dengan microsoft office word. Dan kita bisa langsung memulai membuat dokumen dengan mulai mengetiknya setelah mengatur format penulisan.
4. Fitur berbagi pada google dokumen yang membuat kita bisa mengerjakan dokumen secara bersamaan tanpa harus buat dalam satu laptop yang sama dan di tempat yang sama. Jadi hanya butuh koneksi internet, meskipun di tempat yang berbeda dan perangkat yang berbeda.
Berkomentarlah dengan bijak. Berilah kritik dan saran positif yang membangun.
EmoticonEmoticon